Infosatu.co
  • Beranda
  • NASIONAL
  • EKONOMI
  • POLITIK
  • HUKUM
  • PENDIDIKAN
  • Advertorial
    • DISDIK BONTANG
    • DISKOMINFO KALTIM
    • DPRD BALIKPAPAN
    • DPRD BONTANG
    • DPRD KALTIM
    • DPRD KUTIM
    • DPRD SAMARINDA
    • PEMKAB KUKAR
No Result
View All Result
  • Beranda
  • NASIONAL
  • EKONOMI
  • POLITIK
  • HUKUM
  • PENDIDIKAN
  • Advertorial
    • DISDIK BONTANG
    • DISKOMINFO KALTIM
    • DPRD BALIKPAPAN
    • DPRD BONTANG
    • DPRD KALTIM
    • DPRD KUTIM
    • DPRD SAMARINDA
    • PEMKAB KUKAR
No Result
View All Result
Infosatu.co
No Result
View All Result

DPRD Kaltim Sinkronkan Raperda Dengan Kebutuhan Pesantren

Emmy HaryantibyEmmy Haryanti
26/09/2023
in DPRD KALTIM
DPRD Kaltim Sinkronkan Raperda Dengan Kebutuhan Pesantren

Ketua Pansus Ranperda Fasilitasi Penyelenggaraan Pendidikan Pondok Pesantren, Mimi Meriami BR Pane.

132
SHARES
1.6k
VIEWS
Share on FacebookKirim

Samarinda, infosatu.co – Proses penyusunan Raperda Fasilitasi Penyelenggaraan Pendidikan Pondok Pesantren di Kalimantan Timur (Kaltim) terus berlanjut.

Panitia Khusus (Pansus) DPRD Kaltim yang membidangi raperda tersebut menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama para pimpinan pondok pesantren di Ruang Rapat Gedung E Lantai l Kompleks DPRD Kaltim, Senin (25/09/2023).

Hearing itu bertujuan mencari referensi dan masukan terkait Raperda Fasilitasi Penyelenggaraan Pendidikan Pondok Pesantren.

“Kalau soal ponpes di Kaltim ada yang memang sudah mapan, ada juga yang kondisinya masih memprihatinkan. Maka, perlu kami rampungkan semua, mudah-mudahan selesai tepat waktu,” ungkap Ketua Pansus Raperda Fasilitasi Penyelenggaraan Pendidikan Pondok Pesantren DPRD Kaltim Mimi Meriami BR Pane.

Menurutnya masukan dan aspirasi dari para pimpinan pondok pesantren yang disampaikan dalam RDP sangat berguna bagi pansus. Hal ini menjadi bahan dalam merumuskan raperda yang nantinya mampu memberikan dampak positif bagi pesantren.

“Adanya banyak masukan dari tenaga pengajar atau pendidik, pengasuh pesantren, pengelola pesantren, santri-santri, fasilitas serta bagaimana cara mendapatkan bantuan dari pemerintah,” tuturnya.

Mimi menegaskan, pihak Pansus DPRD Kaltim akan berusaha semaksimal mungkin untuk menyinkronkan aspirasi para pimpinan pesantren dengan perda yang akan disahkan.

“Kami tadi juga minta dari semua perwakilan mengirimkan kembali secara tertulis lima poin prioritas yang mereka anggap penting untuk dimasukkan di dalam perda,” terangnya.

Selain itu, ada tambahan masukan pada raperda tersebut yaitu pasal ramah perempuan dan ramah anak serta kekerasan seksual. Payung hukum ini untuk mengantisipasi dan menangani tindak pelecehan seksual tak terkecuali di lingkungan pesantren.

“Mudah-mudahan ini juga bisa terealisasi karena masuk poin penting. Sebab, sangat miris pesantren yang harusnya kita belajar agama dan moral tapi di situ terjadi hal-hal yang tidak pantas,” tandasnya.

Tags: DPRD KaltimMimi Meriami BR PaneRaperdaRDP
Previous Post

Fasilitas Publik Harus Dirawat Dengan Baik

Next Post

Rumah Sakit Harus Beri Kemudahan Pelayanan Kesehatan Masyarakat

Related Posts

Peringatan HUT Kopri, Akmal Malik Soroti Dua Poin Penting ini
DISKOMINFO KALTIM

Peringatan HUT Kopri, Akmal Malik Soroti Dua Poin Penting ini

by Emmy Haryanti
30 November 2023
0

Samarinda, infosatu.co - Perkembangan teknologi informasi dan perubahan masyarakat menjadi sorotan Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik saat...

Read more
Warga di Daerah Pelosok Kaltim Sulit Akses Layanan Kesehatan

Warga di Daerah Pelosok Kaltim Sulit Akses Layanan Kesehatan

30 November 2023
Pemprov Kaltim Luncurkan Program Desa Antikorupsi 2023

Pemprov Kaltim Luncurkan Program Desa Antikorupsi 2023

29 November 2023
Perkuat Sektor Perikanan, Pemkab Kutim Salurkan Mesin Konversi BBM Bagi Nelayan

Perkuat Sektor Perikanan, Pemkab Kutim Salurkan Mesin Konversi BBM Bagi Nelayan

29 November 2023
Penerima Kaltim Education Award 2023 Diminta Ikut Tingkatkan Mutu Pendidikan

Penerima Kaltim Education Award 2023 Diminta Ikut Tingkatkan Mutu Pendidikan

29 November 2023
Load More

Berita Terbaru

Peringatan HUT Kopri, Akmal Malik Soroti Dua Poin Penting ini

Peringatan HUT Kopri, Akmal Malik Soroti Dua Poin Penting ini

by Emmy Haryanti
30 November 2023
0

Warga di Daerah Pelosok Kaltim Sulit Akses Layanan Kesehatan

Warga di Daerah Pelosok Kaltim Sulit Akses Layanan Kesehatan

by Emmy Haryanti
30 November 2023
0

Pemprov Kaltim Luncurkan Program Desa Antikorupsi 2023

Pemprov Kaltim Luncurkan Program Desa Antikorupsi 2023

by Emmy Haryanti
29 November 2023
0

Perkuat Sektor Perikanan, Pemkab Kutim Salurkan Mesin Konversi BBM Bagi Nelayan

Perkuat Sektor Perikanan, Pemkab Kutim Salurkan Mesin Konversi BBM Bagi Nelayan

by Martin
29 November 2023
0

  • Redaksi
  • Pedoman
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Kode Perilaku Perusahaan
  • Disclaimer

© 2023 Infosatu.co – PT Media Rizqi Pratama

No Result
View All Result
  • Beranda
  • NASIONAL
  • EKONOMI
  • POLITIK
  • HUKUM
  • PENDIDIKAN
  • Advertorial
    • DISDIK BONTANG
    • DISKOMINFO KALTIM
    • DPRD BALIKPAPAN
    • DPRD BONTANG
    • DPRD KALTIM
    • DPRD KUTIM
    • DPRD SAMARINDA
    • PEMKAB KUKAR

© 2023 Infosatu.co - PT Media Rizqi Pratama

error: Content is protected !!